PPK Rumpin Kabupaten Bogor Gelar Rapat Kordinasi Bersama Forkopimcam

- Sabtu, 28 Januari 2023 | 12:46 WIB
PPK Rumpin Forkopimcam PPS gelar rakor (Hallo Bogor/Foto: Ozos)
PPK Rumpin Forkopimcam PPS gelar rakor (Hallo Bogor/Foto: Ozos)

Hallo Bogor - Bogor.hallo.id/tag/Panitia">Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Rumpin menggelar rapat kordinasi bersama Forum Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Rumpin, bersama Bogor.hallo.id/tag/Panitia">Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) dan Bogor.hallo.id/tag/Panitia">Panitia Pemungutan Suara (PPS).

Rapat Kordinasi (Bogor.hallo.id/tag/Rakor">Rakor) yang digelar di Aula Kecamatan Rumpin tersebut dihadiri Komsioner KPU Kabupaten Bogor, Asep Saepul Hidayat, Camat Rumpin Ade Zulfahmi, Kapolsek Rumpin Kompol Sumijo serta Danramil Rumpin yang diwakili Babinsa.

Ketua Bogor.hallo.id/tag/Panitia">Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Agus Salim mengatakan, rapat kordinasi ini, diantaranya Bogor.hallo.id/tag/Panitia">Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Bogor.hallo.id/tag/Panitia">Panitia Pemungutan Suara (PPS), Danramil, Kapolsek, Camat Rumpin, Panwascam hingga Komisioner KPU Kabupaten Bogor.

Baca Juga: Kewajiban dan Tugas Penting Menjadi Sekretariat PPS KPUD Kabupaten Bogor, Ini Penjelasannya?

"Kegiatan ini, dalam rangka rapat kordinasi Forkopimcam Rumpin dan mengundang seluruh PPS se-Kecamatan Rumpin," kata Ketua PPK Rumpin Agus Salim, Jumat (27/01/23).

Ia menuturkan, sebelumnya pada Tanggal 24 Januari 2023 kemaren. PPS dilantik diwilayah Ciawi Kabupaten Bogor. Selanjutnya, rapat ini membahas soal tahapan-tahapan pemilu, salah satunya pembentukan Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih).

Baca Juga: Apa Aja Tugas Sekretariat PPS Kabupaten/Kota dalam Pemilu 2024, Ini Dasar Hukumnya?

"Dimana Bogor.hallo.id/tag/Panitia">Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Rumpin sendiri, membutukan petugas pemutakhiran pemilih yang mulai dilantik nanti pada tanggal 6 febuari mendatang," terang Kang Agus sapaan akrabnya.

Kang Agus menyebut, nantinya Pantarlih akan melakukan pemutakhiran daptar pemilih selama kurang lebih satu bulan lebih, atau idealnya sampai dengan bulan maret. Selanjutnya dari bulan maret nantinya akan dilakukan rapat pleno penetapan, Daptar Pemilih Sementara (DPS).

Baca Juga: Tugas dan Wewenang PPS KPUD kabupaten Bogor memiliki Peran Penting Pemilu 2024, Ini Penjelasannya?

"Makanya PPK Rumpin sendiri membutuhkan kurang lebih 470 Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih)," ucap Kang Agus.

Kang Agus berharap, dengan adanya rapat kordinasi dengan Forkopimcam dan PPS hingga Panwascam dapat menguatkan silaturahim sesama stakholder. Sehingga tahapan pemilu di Kecamatan Rumpin dapat terlaksana dengan baik, sukses dan terlaksana.

"Sehingga para petugas penyelenggara pemilu mampu membangun komunikasi sesama stakeholder di kecamatan Rumpin," beber Kang Agus.

Sementara itu, Camat Rumpin Ade Zulfahmi mengucapkan banyak terima kasih pada PPK, Panwascam, PPS se Kecamatan Rumpin atas ketersediaan yang hadir dalam rapat kordinasi PPK Rumpin.

Halaman:

Editor: Wawah HB

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X